Cara Meningkatkan Konversi Untuk Sebuah Website
Konversi web penting dilakukan karena cara ini termasuk salah satu dari optimisasi SEO. Apa itu konversi web? Ini merupakan sebuah strategi di mana konversi web diperoleh dari hasil presentase kunjungan pada setiap website yang mengikuti seluruh aktifitas website tersebut.
Contohnya seperti dengan menggunakan fasilitas "Subscribe", jika semakin banyak feeder tentu peluang untuk mendatangkan pengunjung ke web Anda akan lebih besar, sehingga cara ini dapat digunakan untuk meningkatkan konversi sebuah website dan traffic pengunjung.
Akan lebih ideal lagi jika Anda mau melakukan split testing yang dimaksudkan untuk mengetahui mana cara yang lebih baik untuk meningkatkan konversi website Anda.
Misalnya dengan membandingkan landing page 1 dan 2, kemudian menghubungkannya dengan hasil yang dicapai oleh masing-masing page tersebut. Dengan begitu maka Anda bisa mengetahui mana cara yang lebih baik untuk digunakan sebagai cara untuk meningkatkan konversi website.
Misalnya dengan membandingkan landing page 1 dan 2, kemudian menghubungkannya dengan hasil yang dicapai oleh masing-masing page tersebut. Dengan begitu maka Anda bisa mengetahui mana cara yang lebih baik untuk digunakan sebagai cara untuk meningkatkan konversi website.
Tips Untuk Meningkatkan Konversi Sebuah Website
Copywriting termasuk bagian dari cara untuk meningkatkan konversi website. Oleh sebab itu lakukan perbaikan untuk copywriting pada setiap situs Anda. Dengan memahami bagaimana cara menulis artikel yang baik dan tepat sasaran untuk sebuah produk.
Tulisan yang mudah dipahami serta mampu memberikan solusi terhadap setiap topik yang dibahas agar pengunjung merasa puas dan menemukan setiap jawaban yang sedang dicari untuk topik tersebut. Ini akan membantu meningkatkan konversi web Anda.
Tulisan yang mudah dipahami serta mampu memberikan solusi terhadap setiap topik yang dibahas agar pengunjung merasa puas dan menemukan setiap jawaban yang sedang dicari untuk topik tersebut. Ini akan membantu meningkatkan konversi web Anda.
Minimalkan pilihan penjualan, sebab terlalu banyak produk yang anda tawarkan dapat membuat calon pembeli yang semula sudah memiliki keinginan untuk membeli.
Bisa jadi akhirnya mengurungkan niat untuk membeli yang disebabkan merasa kebingungan oleh terlalu banyaknya pilihan yang Anda tawarkan.
Memperbaiki komponen atau elemen-elemen website. Perombakan yang harus dikerjakan bisa secara keseluruhan ataupun hanya untuk sebagian saja, yang dirasa penting untuk dirubah.
Hal ini perlu dilakukan untuk meningkatkan kinerja sebuah website, misalnya seperti mengganti template lama dengan template responsive. Karena dengan menggunakan template responsive dapat membantu meningkatkan konversi web melalui mobile.
Cara memperbaiki kualitas konten atau copywritting serta dengan meminimalkan pilihan pada produk yang di tawarkan, dan merubah elemen website secara teruji mampu meningkatkan penjualan secara tertarget dan sekaligus juga meningkatkan konversi web.
Silahkan lakukan dulu action untuk tips-tips tersebut. Tidak perlu merasa khawatir dengan menurunnya traffic atau konversi sementara akibat dari perbaikan-perbaikan yang dilakukan terhadap website Anda.
Jika nantinya penjualan justru malah meningkat, sebab tujuan utama dalam melakukan perbaikan ini adalah guna meningkatkan nilai konversi web, sebagai usaha untuk meningkatkan lebih banyak pengunjung web yang bisa di konversi menjadi calon pembeli.